Wanita adalah makhluk sosial yang mempunyai rasa cemburu yang tinggi,
sebab wanita dicipta dengan hati yang begitu lembut.
Pantas saja jika ia
menyayangi suami terkadang dengan sangat berlebihan, tapi jangan sampai
sifat itu berubah menjadi penyakit hati yang merugikan, seperti
su’udzan.
Dan wanita, saking besarnya sifat cemburu yang ia miliki kadang-kadang tidak bisa menahan diri untuk gelisah ketika tetangga memiliki kenikmatan yang melebihi dari dirinya.
Hingga akhirnya mengeluh berkepanjangan kepada suaminya dirumah, padahal ini sangat dilarang, karena hal tersebut sama halnya menuntut suami melakukan sesuatu diluar kemampuannya.
Maka jangan lupa untuk para laki-laki yang belum berjodoh, carilah istri yang bisa mendamaikanmu ketika sedang dirumah,
bukan ia yang hanya bisa
mengeluh karena tetangga lebih berharta. Carilah ia yang bisa membuatmu
damai, ketika tengah berada disampingnya.
Bukan ia yang meresahkanmu
karena tuntutan yang selalu ia lontarkan.
Carilah Seorang Istri Yang Mampu Menenangkan Ketika Kamu Sedang
Amarah, Bukan Istri Yang Bisanya Hanya Membuatmu Tambah Berapi-api
Juga carilah seorang istri yang mampu menenangkan hatimu ketika kamu
gelisah karena amarah,
bukan hanya ia yang bisa membuatmu tambah
berapi-rapi dengan amarah yang tengah melanda.
Sebab wanita yang seperti
itu adalah sosok bidadari syurga yang tengah Allah titipkan kepadamu
untuk bisa kamu jaga dengan baik.
Siapakah wanita itu?, yaitu sosok wanita muslimah yang mampu membidik hatinya dengan sikap dan perilaku mulia,
Siapakah wanita itu?, yaitu sosok wanita muslimah yang mampu membidik hatinya dengan sikap dan perilaku mulia,
dia adalah wanita shalehah,
calon bidadari penghuni syurga.
Sumber: humairoh.com
BACA SEBELUMNYA...<<<
KEMBALI KE AWAL...<<<
Baca juga :
Wahai Istri, Semarah Apa pun Kamu Jangan Sampai Mengatakan 3 Kalimat Ini Pada Suamimu...!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar